JATIMULYO.DARING.ID. Pada tanggal 07 Juli 2023 Bupati Tulungagung melalui Bakeuda Kabupaten Tulungagung memberikan reward berupa piagam penghargaan bagi desa yang Lunas Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan…
PROGRAM DESA JATIMULYO “PTSL (Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap)”
JATIMULYO.DARING.ID, PTSL adalah salah satu program pemerintah yang memudahkan masyarakat untuk mendapatkan sertifikat tanah secara gratis. Sertifikat cukup penting bagi para pemilik tanah, tujuan PTSL…
BERSIH DESA DARI NYAMUK CIKUNGUNYA
Desa Jatimulyo mengadakan bersih desa dari nyamuk cikungunya, hal ini membuat warga antusias dalam kegiatan bersih desa. semoga kedepannya kebersihan lingkungan Desa Jatimulyo lebih bersih,…
MUSREMBANG DESA JATIMULYO
Pemerintah Desa JATIMULYO telah melaksanakan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa lebih cepat dibanding dengan desa yang lain, Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa yang selanjutnya disingkat Musrenbang ini…
Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) Tahun 2023
JATIMULYO.DARING.ID – BLT Dana Desa 2023 adalah program pemberian bantuan berupa dana tunai kepada keluarga penerima manfaat (KPM) yang tinggal di…
MUSPADI (Musyawarah Perempuan, Anak dan Disabilitas) Tahun Anggaran 2023
MUSPADI Tahun 2023 Dihadiri oleh Pemerintah Desa Jatimulyo, Wakil Ketua BPD, Narasumber dari Bidan Desa dan Bidan Puskesmas, Ibu-Ibu Kader Posyandu, dan Tamu Undangan. Acara…
DESA JATIMULYO RAIH PENGHARGAAN DESA MANDIRI DARI DPMD KABUPATEN TULUNGAGUNG
Desa Jatimulyo, Kec Kauman berhasil meraih penghargaan Desa Mandiri dari Dinas Pemberdayaan Masyarkat dan Desa (DPMD), penghargaan didapat dari status desa pada tahun 2022. Penghargaan…
PEMASANGAN BANER TRANSPARANSI APBDES TAHUN 2023 DESA JATIMULYO
JATIMULYO.DARING.ID Sebagai salah satu bentuk Transparansi Publik tentang APBDes Tahun 2023 , di pandang perlu memasang Banner tentang Ringkasan APBDes Tahun 2023 di Desa Jatimulyo…
REALISASI ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA (APBDes) TAHUN 2022 DESA JATIMULYO
Berikut adalah realisasi anggaran pendapatan dan belanja desa (APBDes) tahun 2022 Desa Jatimulyo, Kecamatan Kauman, Kabupaten Tulungagung.
JALUR BARU TENGAH SAWAH DESA JATIMULYO
Pembangunan Jalan yang berada di utara Jalur Desa Jatimulyo yang pas berada di tengah sawah sehingga mempermudah warga yang melintas. Sehingga apabila ingin memanen padi…